Gubernur Lampung Melantik dan Mengambil Sumpah Janji Jabatan Pj. Bupati Tubaba serta Mengukuhkan Pj. Bupati Pringsewu dan Pj. Bupati Mesuji

banyuwulu.com –  Bandar Lampung — Gubernur Arinal Djunaidi melantik dan mengambil sumpah janji jabatan Penjabat Bupati Tulang Bawang Barat Drs. Muhammad Firsada, M.Si., serta mengukuhkan Penjabat Bupati Pringsewu Adi Erlansyah, SE, MM. dan Penjabat Bupati Mesuji Drs. Sulpakar, MM., di Balai Keratun Lt.III, Senin (22/05/2023). Adapun Pelantikan Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat dilakukan berdasarkan…

Read More

Kapolres Tulang Bawang Barat Cek Inventaris Kendaraan Dinas Hingga Senpi Personel

  banyuwulu.com –  Tulang Bawang Barat—- Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru Istimawan, S.I.K. memimpin pemeriksaan barang inventaris Polres Tulang Bawang Barat, berupa kendaraan dinas baik roda dua, roda empat, dan senjata api dinas, di Halaman Mapolres Tulang Bawang Barat. Senin, (15/05/2023). Dalam proses pemeriksaan itu, Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru Istimawan, S.I.K., didampingi…

Read More

Amankan Pilkades Serentak, Polres Tulang Bawang Barat Kirim Satu Peleton BKO ke Polres Way Kanan.

  banyuwulu.com – Tulang Bawang Barat*/— Satu peleton personel Kepolisian Resor (Polres) Tulang Bawang Barat Polda Lampung diberangkatkan ke Polres Way Kanan dalam rangka Bantuan Komando Operasi (BKO) pengamanan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak, Selasa (9/5/2023). Pemberangkatan 31 Personel Polres Tulang Bawang Barat ke Polres Way Kanan pagi ini pukul 09.30 wib, ditandai dengan Apel…

Read More

Kapolres Tulang Bawang Ungkap Modus dan Motif Pencurian Mobil di Mess PT ILP

  banyuwulu.com –  Modus operandi dan motif pencurian mobil Daihatsu Xenia warna hitam, BE 1768 PR, yang terjadi hari Hari Selasa (18/04/2023), sekitar pukul 05.30 WIB, di Mess PT Indo Lampung Perkasa (ILP), Kecamatan Gedung Meneng, Kabupaten Tulang Bawang, akhirnya terungkap dengan jelas. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Kapolres Tulang Bawang, AKBP Jibrael Bata Awi,…

Read More

Gelar Jum’at Curhat, Polres Tulang Bawang Tampung Langsung Keluhan Warga Tri Tunggal Jaya

  banyuwulu.com – Tulang Bawang- Guna menampung keluhan dan unek-unek dari warga masyarakat yang ada di wilayah hukumnya, Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, rutin menggelar kegiatan Jum’at Curahan Hati (Curhat). Kali ini, kegiatan Jum’at Curhat berlangsung di Balai Kampung Tri Tunggal Jaya, Kecamatan Banjar Agung, Kabupaten Tulang Bawang, hari Jum’at (05/05/2023), pukul 09.00 WIB s/d…

Read More

Team Tekab 308 Presisi Sat Reskrim Polres Tulang Bawang Barat Berhasil Menangkap Salah Satu Pelaku Curas.

  banyuwulu.com –  Tulang Bawang Barat– Team Tekab 308 Presisi Sat Reskrim Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung berhasil menangkap salah satu terduga Pelaku Pencurian dengan Kekerasan (Curas) yang berinisial TN (23) warga tiyuh Pagar dewa Kecamatan Pagar Dewa Kab. Tulang Bawang Barat, pada jum’at 05/5/2023 pukul 00.30 wib. Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru…

Read More

Gerebek Rumah Kontrakan, Satresnarkoba Polres Tulang Bawang Tangkap Pemuda Asal Kota Metro

  banyuwulu.com – Tulang bawang, Seorang pemuda asal Kota Metro ditangkap petugas dari Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, saat sedang berada di sebuah rumah kontrakan. Pemuda yang ditangkap ini berinisial NA (18), berstatus pengangguran, warga Kelurahan Karangrejo, Kecamatan Metro Utara, Kota Metro, Lampung. “Hari Senin (01/05/2023), sekitar pukul 15.00 WIB, petugas…

Read More

Berikut Hasil Rikmin Tahap I Penerimaan Polri TA 2023 Yang Diumumkan Pabanrim Polres Tulang Bawang

    banyuwulu.com –  Panitia Pembantu Penerimaan (Pabanrim) Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, telah resmi mengumumkan hasil pemeriksaan administrasi (Rikmin) Tahap I penerimaan Polri TA 2023 . Pengumuman hasil Rikmin Tahap I penerimaan Polri TA 2023 berlangsung hari Rabu (03/05/2023), sekitar pukul 13.00 WIB s/d selesai, di halaman Mapolres setempat yang dipimpin langsung oleh Plt…

Read More

Kapolres Tulang Bawang Cek Urine Secara Mendadak Personel Satresnarkoba, Ini Tujuan Utamanya

  banyuwulu.com – Tulang Bawang  Personel Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, dilakukan pengecekan urinenya secara mendadak oleh pimpinan Polres. Kegiatan pengecekan urine ini berlangsung hari Rabu (03/05/2023), pukul 09.00 WIB s/d 09.30 WIB, di Aula Mapolres setempat. “Hari ini saya bersama Plt Wakapolres, Kompol Yudi Pristiwanto, SH, melakukan pengecekan urine secara…

Read More

Kasus Pencurian Mobil di Mess PT ILP Berhasil Diungkap Tekab 308 Presisi Polres Tulang Bawang

  banyuwulu.com –  Team Khusus Anti Bandit (Tekab) 308 Presisi Polres Tulang Bawang, Polda Lampung, berhasil mengungkap kasus tindak pidana pencurian mobil Daihatsu Xenia warna hitam dan menangkap pelakunya. Pelaku pencurian mobil yang ditangkap ini seorang pria berinisial NP (35), berprofesi buruh, warga Kelurahan Karang Endah, Kecamatan Terbanggi Besar, Kabupaten Lampung Tengah. “Hari Minggu (30/04/2023),…

Read More