Ketua DPRD Lampung Sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila di SMAN 1 Terbanggi Besar

|  Ratusan pelajar Pramuka mengikuti sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila di Aula SMA N 1 Terbanggi Besar, yang dihadiri oleh Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay, dengan mengusung tema “Pancasila Sebagai Penjamin Pendidikan yang berkualitas”, Jumat, (16/6/23) Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Terbanggi Besar Haryono, Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Lampung Tengah Eko…

Read More

Tim Tekab 308 Presisi Polres Lampung Tengah Menindak Tegas Bandit Jalanan Yang Meresahkan Disimpang Terbanggi Besar

banyuwulu.com – Lampung Tengah – Bandit jalanan yang kerap memalak juga merampas harta benda pengendara di simpang tiga Terbanggi Besar, bahkan peristiwa tersebut sempat viral media sosial di tik tok, terpaksa harus dilakukan tindakan tegas dan terukur oleh pihak Kepolisian, karena berusaha kabur serta melawan Tim Tekab 308 Presisi Polres Lampung Tengah, Polda Lampung saat…

Read More

Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay Menanggapi Aspirasi Melalui Medsos Mengenai Keluhan Kenaikan Tarif Toll Ruas Bakauheni Terbanggi

LAMPUNG7COM | Ketua DPRD Lampung Mingrum Gumay SH., MH menanggapi aspirasi melalui media sosial mengenai keluhan kenaikan tarif toll ruas bakauheni- terbanggi (bakter) yang dinilai memberatkan pengguna jalan toll. Minggu (28/05) Ketua DPRD Lampung, Mingrum Gumay SH., MH menyebutkan bahwa kenaikan atas dasar evaluasi memang diperbolehkan sepanjang sudah mempertimbangkan segala aspek. “ Evaluasi boleh saja…

Read More

Tim Tekab 308 Presisi Gabungan Polres Lampung Tengah dan Polsek Jajaran Terbanggi Besar Berhasil Amankan Pelaku Curas

banyuwulu.com –  Ops Sikat Krakatau 2023, pelaku pencurian kekerasan (Curas) lebih dari 50 TKP yang meresahkan para pengguna jalan dikawasan Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum) dan di jalur Terminal Betan Subing, Terbanggi Besar harus mengakui kehebatan Tim Tekab 308 Presisi gabungan Polres Lampung Tengah dan Polsek jajaran Terbanggi Besar, Polda Lampung. Bandit yang terkenal sadis dan…

Read More

Polsek Gunung Sugih,Polres Lamteng Mengamankan Satu Dari Tiga Tersangka Pencuri 60 Tandan Sawit Siap Panen Di PT. PAM

Satu dari tiga pelaku pencurian dengan pemberatan (curat) inisial AS Als Ruli (29) warga Kp. Terbanggi Subing Kec. Gunung Sugih Kab. Lampung Tengah berhasil diamankan Tim Tekab 308 Presisi jajaran Polsek Gunung Sugih,Polres Lampung Tengah,Polda Lampung. Kamis (16/2/23). AS Als Ruli diduga telah mencuri 60 tandan sawit siap panen di PT. PAM (Pramana Austindo Mahardika)…

Read More

Polsek Terbanggi Besar Lamteng, Amankan Seorang Pengamen Jalanan

Tim Tekab 308 Presisi jajaran Polsek Terbanggi Besar, Polres Lampung Tengah Polda Lampung mengamankan seorang pengamen jalanan, karena diduga telah mencuri Hp milik pensiunan PNS, Selasa (14/2/23). Menurut Kapolsek Terbanggi Besar Kompol Tatang Maulana S.H., S.I.K mewakili Kapolres Lampung Tengah AKBP Doffie Fahlevi Sanjaya S.I.K.,M.Si, ditangkapnya pengamen jalanan inisial AH (28) warga Kotabumi,Lampung Utara tersebut…

Read More

Polsek Terbanggi Besar Polres Lampung Tengah, Adakan Patroli Rutin Di Simpang Tiga Kp Terbanggi

Dalam rangka menjaga kondisifitas wilayah dan mencegah aksi kejahatan jalanan seperti C3 serta pungli yang kerap mengganggu pengendara yang melintas, jajaran Polsek Terbanggi Besar Polres Lampung Tengah,Polda Lampung melaksanakan patroli rutin di Simpang Tiga Kp.Terbanggi Besar. Sabtu malam (4/2/23). Banyaknya laporan masyarakat khususnya bagi pengendara yang resah, akibat oknum warga yang sering beraksi dan memalak…

Read More

Curanmor Dihalaman Masjid,Pelaku Berhasil Diringkus Polsek Terbanggi Besar

  Team Tekab 308 Presisi jajaran Polsek Terbanggi Besar,Polres Lampung Tengah Polda Lampung berhasil meringkus 1 dari 2 pelaku pencurian sepeda motor (Curanmor) di halaman Masjid Babussalam Kp. Terbanggi Besar,Lampung Tengah saat korban melaksanakan ibadah Sholat Dzuhur, Sabtu (28/1/23). Hal itu diungkapkan oleh Kapolsek Terbanggi Besar Kompol Tatang Maulana S.H.,SIK, mewakili Kapolres Lampung Tengah AKBP…

Read More

Polsek Terbanggi Besar Berhasil Meringkus DPO Pelaku Curas Yang Viral Di Media Sosial

  Tim Tekab 308 Presisi jajaran Polsek Terbanggi Besar, Polres Lampung Tengah, Polda Lampung berhasil meringkus satu dari dua DPO pelaku pencurian dengan kekerasan (Curas) yang terjadi di Simpang Terbanggi Besar, Lampung Tengah dengan korban sopir truck. AW (27) seorang pengangguran warga Kampung Terbanggi Besar yang masuk dalam radar pencarian petugas tersebut, berhasil ditangkap saat…

Read More

Warga Seputih Agung Apresiasi Program Jum’at Curhat Polres Lampung Tengah

  Banyuwulu.com _ Dalam rangka menjalin komunikasi dan silahturahmi kepada masyarakat, Kapolres Lampung Tengah,AKBP Doffie Fahlevi Sanjaya,S.I.K.,M.Si melaksanakan kegiatan “Jum’at Curhat” dengan menyambangi langsung warganya yang bertempat di Balai Kampung Bumi Kencana Kec. Seputih Agung Kab. Lampung Tengah, Jum’at (20/1/23). Program Jum’at Curhat yang kembali digelar oleh jajaran Polres Lampung Tengah,Polda Lampung tersebut, dikemas dengan…

Read More