Kapolri Sebut Sudah Ada Peningkatan Jumlah Kendaraan

  banyuwulu.com –  Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyatakan sudah ada peningkatan jumlah kendaraan sejak kemarin (14/4/23). Hal itu menunjukkan sudah dimulainya arus mudik Lebaran 2023. “Memang sejak kemarin Jumat, Sabtu, dan nanti Minggu ini sudah ada peningkatan jumlah kendaraan. Masyarakat sudah mudik lebih awal,” ujar Kapolri dalam sambutannya di PP PERSIS, Bandung, Sabtu (15/4/23)….

Read More

Polsek Pringsewu Tangkap Pencuri Yang Sudah Beraksi di 27 TKP

  banyuwulu.com –  Pringsewu| Aparat Polsek Pringsewu Kota Polres Pringsewu berhasil mengungkap puluhan kasus pencurian dengan pemberatan yang terjadi diwilayah hukumnya. Terungkapnya kasus pencurian itu setelah Tekab 308 Presisi Polsek Pringsewu kota menangkap seorang terduga pelaku pencurian dengan pemberatan (Curat), berinisial EP (19) warga Kelurahan Pringsewu Selatan Pringsewu, Lampung, pada Jumat (31/3/2023) malam. Kapolsek Pringsewu…

Read More

Bupati Pesawaran H.Dendi Ramadhona Mengajak Masyarakat Menjaga Infrastruktur Jalan Yang Telah Dibangun

Bupati Pesawaran, H. Dendi Ramadhona K.,ST.M.Tr.I.P. mengajak masyarakat untuk menjaga infrastruktur jalan yang telah dibangun. Hal itu dikemukakan Bupati Dendi saat hadiri kegiatan Musrenbang Kec. Way Ratai dan di Kec. Padang Cermin, kamis (16/2). “Jangan hanya menuntut ke Pemerintah untuk dibangunkan infrastruktur jalan, namun saya minta masyarakat turut serta menjaga infrastruktur yang telah di bangun….

Read More

5 Bulan Hilang,Polisi Temukan Motor Warga Lampung Timur

  Lampung Timur – Polsek Melinting Polres Lampung Timur Polda Lampung kembali menemukan motor salah seorang warga yang telah hilang selama kurun waktu 5 bulan pada Rabu (25/1/2023). Kepala Kepolisian (Kapolres) Lampung Timur AKBP Zaky Alkazar Nasution didampingi Kapolsek Melinting Iptu Saipullah menerangkan motor tersebut telah hilang sejak Selasa (16/8/2022) lalu. “Motor tersebut telah hilang…

Read More