Tekab 308 Presisi Polres Lamtim Amankan Seorang Pelaku Pencurian Di Kolam Renang Tanjung Tirta
banyuwulu.com – LAMPUNG TIMUR – Team Tekab 308 Presisi Polres Lampung Timur Polda Lampung, berhasil mengamankan seorang pelaku karena diduga telah melakukan pencurian di kolam renang. Kapolres Lampung Timur AKBP M. Rizal Muchtar didampingi Kasat Reskrim IPTU Johannes pada selasa (28/3/23) mengatakan, tersangka berinisial RT (51), warga desa putra aji 1 kecamatan sukadana….