Pemkab Pesawaran Gelar Upacara Hari Pendidikan Nasional Tahun 2023 Sekaligus Halal Bihalal Di Lingkungan Pemkab Pesawaran
banyuwulu.com –Â Diskominfotiksan Pesawaran – Pemkab Pesawaran gelar Upacara Hari Pendidikan Nasional Tahun 2023 sekaligus halal bihalal di Lingkungan Pemkab Pesawaran di Lapangan Pemkab Pesawaran pada Selasa (02/5/23). Dalam upacara Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona menyampaikan amanat Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset Dan Teknologi Republik Indonesia. Ia mengatakan saat ini kita semakin dekat dengan cita-cita luhur Ki…