Pelaku Pembunuhan di Bakauheni, akhirnya berhasil di Bekuk

Lampung Selatan – Kepolisian Resort (Polres) Lampung Selatan (Lamsel) menggelar konferensi pers terkait pengungkapan kasus pembunuhan yang terjadi di Dusun Kenyayan, Desa Bakauheni, Kecamatan Bakauheni. Kasus ini menggegerkan publik setelah penemuan mayat seorang perempuan di dalam kontrakan pada tanggal 23 Maret 2025. Kapolres Lamsel AKBP Yusriandi Yusrin dalam konferensi pers yang berlangsung pada Jumat (4/4) menjelaskan…

Read More

Ketua PAC Pemuda Pancasila Jatiagung Lantik 21 Ketua Ranting

LAMPUNG SELATAN – Pelantikan Pengurus Ranting  PAC Jatiagung diadakan di kantor PAC Jatiagung, Minggu (16/02/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh ketua MPC Kabupaten Lampung Selatan, dan anggota PAC Jatiagung serta beberapa ormas dan beberapa aparat desa yang ada di Jatiagung Lampung Selatan. Pelantikan ini sangatlah berharga bagi ranting ranting untuk melangkah dalam menjalankan roda organisasi, sebagai…

Read More

Nanang-Antoni dan Egi-Syaiful Adu Gagasan di Debat Publik Kedua Pilkada 2024

LAMSEL, Natar – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lampung Selatan menggelar Debat Publik Kedua bagi pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024. Debat kedua yang mengusung tema “Pelayanan Masyarakat dan Isu-isu Permasalahan Daerah”, berlangung di Hotel Radin Inten Syariah, Kecamatan Natar, Jumat malam (25/10/2024). Debat dilaksanakan…

Read More

DPD Juleha Lampung Selatan Masa Bhakti 2024-2026 Resmi Dilantik

LAMSEL, Kalianda – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Juru Sembelih Halal (Juleha) Lampung Selatan Masa Bhakti 2024-2026 resmi dilantik oleh Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Juleha Provinsi Lampung, Saluddin, di Masjid Agung Kalianda, Sabtu (19/10/2024). Ketua DPD Juleha Lampung Selatan yang baru saja dilantik, Ahmad Al-Akhran, menyampaikan rasa syukur sekaligus akan melaksanakan tanggung jawab besar yang…

Read More

Sekdaprov Lampung Pimpin Rakor Sekda Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung

LAMPUNG SELATAN – Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Fahrizal Darminto memimpin rapat koordinasi (Rakor) Sekretaris Daerah Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung bertempat di Hotel Grand Elty Krakatau, Selasa (15/1/2024). Rakor ini diselenggarakan dalam rangka percepatan dan penyelarasan program pembangunan dan program kegiatan pemerintah yang telah memasuki periode triwulan IV tahun 2024. Pelaksanaan Rakor ini merupakan upaya penguatan komitmen…

Read More

Hingga 4 Oktober 2024, 1.638 Peserta Daftar Seleksi PPPK Lampung Selatan, Baru 60 Pendaftar Submit di SSCASN

LAMSEL, Kalianda – Ribuan pelamar calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) telah melakukan pendaftaran melalui Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) untuk 160 formasi yang tersedia di Kabupaten Lampung Selatan. Kepala Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Lampung Selatan, Tirta Saputra mengatakan, Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan telah membuka seleksi penerimaan PPPK tahun 2024. “Formasi…

Read More

Jelang Pilkada Serentak, Bawaslu Fasilitasi Ikrar Netralitas Kepala Desa se-Lampung Selatan

LAMSEL, Kalianda – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Lampung bersama Bawaslu Kabupaten Lampung Selatan menggelar Sosialisasi sekaligus Ikrar Netralitas Kepala Desa  se-Kabupaten Lampung Selatan menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2024. Kegiatan yang dihadiri Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Lampung Selatan, Martoni Sani, Pimpinan Bawaslu Provinsi Lampung Hamid Badrul Munir serta Komisioner…

Read More

Kecamatan Tanjungsari Jadi Penutup Roadshow Jalan Sehat Wisata Gembira 2024

LAMSEL, Tanjungsari – Kecamatan Tanjungsari menjadi penutup dari Roadshow Jalan Sehat Wisata Gembira yang telah berlangsung kurang lebih dua minggu di Lampung Selatan. Acara Jalan Sehat Wisata Gembira ini sukses menarik ribuan warga Tanjungsari untuk turut berpartisipasi, beragam kalangan hadir dengan semangat untuk mengikuti jalan sehat itu. Di Kecamatan Tanjungsari, Jalan Sehat Wisata Gembira titik…

Read More

Tangis Haru Nenek Suwarni, Dapat Umrah Gratis di Jalan Sehat Wisata Gembira Merbau Mataram

LAMSEL, Merbau Mataram – Kegembiran tengah menyelimuti Nenek Suwarni (61), warga Dusun Hargo Binangun I, Desa Merbau Mataram, Kecamatan Merbau Mataram. Bagaimana tidak, dalam acara Jalan Sehat Wisata Gembira yang diselenggarakan di Lapangan Kantor Kecamatan Merbau Mataram, Nenek Suwarni menjadi salah satu warga yang beruntung mendapat hadiah utama berupa tiket umrah gratis dari Pemerintah Kabupaten…

Read More