Polres Lampung Tengah dan Polsek Jajaran Tegak Lurus Untuk Mengatur Arus Lalulintas Di Sejumlah Lokasi Rawan Kemacetan
banyuwulu.com –Â Menghadapi arus balik yang mulai meningkat pada hari ke 4 perayaan Idul Fitri 1444 H / 2023 M, personil Polres Lampung Tengah dan Polsek jajaran tegak lurus untuk mengatur arus lalulintas di sejumlah lokasi rawan kemacetan. Selasa (25/4/23) Terpantau kendaraan pemudik, baik R4 maupun R2 mulai memadati jalur Lintas Tengah Sumatera, namun untuk…