IWAPI Lampung Gelar Buka Puasa Bersama dan Berbagi Kasih dengan Anak Yatim Piatu

Bandarlampung – Dalam rangka menyambut berkah Ramadan dan mempererat tali silaturahim, Pengurus dan Anggota Dewan Pengurus Daerah Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPD IWAPI) Provinsi Lampung mengadakan acara buka puasa bersama yang dikombinasikan dengan kegiatan bakti sosial Ramadan. Acara yang rutin digelar setiap bulan Ramadan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antar anggota dan memperkuat kebersamaan. Kegiatan…

Read More

IWAPI Lampung Kembali Sabet Juara 1 Pengusaha Teladan Saat Rakernas IWAPI-III di Kuala Lumpur

Kuala Lumpur – Dewan Pengurus Pusat Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPP IWAPI) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) III, di Sunway Putra Hotel, Kuala Lumpur, Malaysia selama 3 hari dimulai dari senin, (23/9). Dihadiri sekitar 1.250 pemgusaha wanita terdiri dari Ketua DPP, seluruh Ketua DPD, DPC, serta pengurus dan anggota IWAPI dari 34 Provinsi di seluruh…

Read More

Menuju Indonesia Maju, IWAPI Lampung Komitmen Tingkatkan Peran UMKM Naik Kelas

Bandar Lampung – Dewan Pengurus Daerah Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPD IWAPI) Provinsi Lampung terus berkomitmen untuk meningkatkan perannya dalam pembangunan berkelanjutan. Hal ini disampaikan oleh Ketua Umum DPD IWAPI Lampung saat memberikan sambutannya dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-49 IWAPI, Minggu (18/08). “IWAPI terus bertumbuh dan melahirkan figur-figur wanita pengusaha yang luar biasa,…

Read More

Rakerda IWAPI Lampung Ke-III, Bersinergi Wujudkan UMKM Menembus Pasar Global

Bandar Lampung – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Provinsi Lampung menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) III bertajuk ‘Bersama IWAPI Membangun Sinergi dan Produktifitas UMKM Menuju Pasar Global’ bertempat di Swiss-Belhotel Lampung, Jalan Rasuna Said No. 11, Bandarlampung, Rabu, (14/8). Ketua panitia Rakerda ke-III DPD IWAPI provinsi Lampung, Hj. Purnamasari, S.Sos.,MM mengatakan…

Read More

Audiensi ke Dewan Pembina, DPD IWAPI Lampung Terus Dorong UMKM Wanita Lampung Naik Kelas

Bandar Lampung – Dewan Pembina DPD IWAPI provinsi Lampung, Maidawati Retnoningsih,S.S, menerima audiensi Pengurus Dewan Pengurus Daerah Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPD IWAPI) provinsi Lampung di Mahan Agung, Selasa (6/8). Pertemuan tersebut bertujuan untuk membahas langkah-langkah kolaboratif dalam memajukan UMKM wanita di provinsi Lampung agar naik kelas. Dalam pertemuan yang berlangsung penuh semangat itu, Dewan…

Read More

Lantik DPC IWAPI Pringsewu, Bunda Reny, Wujudkan UMKM Wanita Berbasis Digital dan Kearifan Lokal

Pringsewu – Dewan Pengurus Cabang (DPC) Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Kabupaten Pringsewu periode 2022-2027 dilantik oleh Ketua DPD IWAPI provinsi Lampung dan dikukuhkan oleh pj. Bupati Pringsewu yang dalam kesempatan kali ini diwakili oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setdakab Pringsewu Drs. Masykur,MM, bertempat di Aula Pemkab Kabupaten Pringsewu, Senin, (29/7). Ketua DPC IWAPI Kabupaten…

Read More

Dukung UMKM berbasis Kearifan Lokal, Bunda Reny lantik Pengurus DPC IWAPI Way Kanan Periode 2024-2029

Way Kanan – Dewan Pengurus Cabang Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPC IWAPI) Way Kanan gelar pelantikan & pengukuhan ketua Dewan Pengurus Cabang (DPC) Way Kanan dengan tema ‘Peran IWAPI Way Kanan dalam Mengembangkan dan Memajukan UMKM Berbasis Kearifan Lokal’ bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) Pemda Way Kanan, Rabu (17/07). Ketua DPC IWAPI terpilih periode…

Read More

Menjemput Berkah Ramadan dan Cinta Ilahi, Pengurus dan Anggota DPD IWAPI Provinsi Lampung Gelar Bukber Santri dan Anak Yatim

Bandar Lampung – Menjemput Berkah Ramadan dan Cinta Ilahi Pengurus dan Anggota DPD IWAPI Provinsi Lampung Gelar Buka Bersama Santri dan anak yatim. Acara yang rutin digelar pada bulan Ramadan, bertujuan mempererat tali silaturahim dan kebersamaan. Dilaksanakan di Swiss-belhotel, Lampung, Jumat (29/3). Ketua panitia kegiatan, Hj. Erma Suri yang dalam keseharian di DPD IWAPI provinsi…

Read More

HUT Ke-49 IWAPI: Peran IWAPI Dalam Pembangunan UMKM Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas

Bandarlampung – Dewan Pengurus Daerah Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPD IWAPI) Provinsi Lampung memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-49 IWAPI di Sekretariat II IWAPI lt. 2 Komplek Global Surya Islamic School, Senin (04/03) Hari Jadi IWAPI tahun ini mengusung tema : ‘Peran IWAPI Dalam Pembangunan UMKM Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas’ Ketua Umum DPD IWAPI Provinsi…

Read More

Rakerda IWAPI Lampung Ke-II, Momen UMKM Wanita untuk Bangkit dan Mandiri

LAMPUNG7COM – Bandar Lampung | Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Provinsi Lampung menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) II bertajuk ‘Satukan Langkah Menuju IWAPI Mandiri dan Sejahtera’ bertempat di Graha Surya, Komplek Global Surya Islamic School, Jalan St. Djamil No. 1, Bandarlampung, Senin (28/8). Rakerda ke-II IWAPI, juga di isi pelatihan organisasi…

Read More