Road to Bang Iqbal, Relawan Menggelar Pameran dan Lomba Burung Berkicau
Bandar Lampung – Sebagai bagian dari rangkaian acara Road to Bang Iqbal Cup, para relawan calon Wali Kota Iqbal Ardiansyah menggelar pameran dan lomba burung berkicau di Gantangan P.U Pagar Alam, Kota Bandar Lampung, Minggu, 25 Agustus 2024. Acara ini mendapat sambutan antusias dari berbagai komunitas pecinta burung, dengan banyaknya hadiah menarik yang turut menambah…