Di CEO Forum 2024, Dirut PLN Ajak Selaraskan Langkah Wujudkan Mimpi Indonesia

Ibu Kota Nusantara, 11 Oktober 2024 – Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo mengajak ratusan CEO perusahaan di Indonesia untuk terus menyelaraskan langkah dalam melanjutkan pembangunan nasional sekaligus mewujudkan mimpi Indonesia ke depan. Hal ini disampaikannya di hadapan Presiden Joko Widodo dan Para CEO yang hadir pada acara Kompas100 CEO Forum 2024 yang digelar…

Read More

Pj. Gubernur Lampung Apresiasi Atas Terpilihnya Busana Adat Lampung Menjadi Salah Satu Busana Terbaik Pada Peringatan HUT RI Ke–79 di IKN

BANDAR LAMPUNG — Pelaksanaan HUT Kemerdekaan RI ke-79 di Ibu Kota Nusantara (IKN), Sabtu (17/8/2024), menjadi kebanggaan tersendiri bagi seluruh masyarakat Lampung. Peringatan HUT Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia di Ibu Kota Nusantara (IKN) menjadi momen bersejarah dengan terpilihnya baju adat Lampung sebagai salah satu pemenang dari tujuh pemenang busana adat terbaik. Dilansir dari kanal Youtube…

Read More

Bupati Lampung Selatan Ikuti Upacara HUT Ke-79 RI di IKN Secara Virtual

LAMSEL, Kalianda – Usai melaksanakan upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) di Stadion Zainal Abidin Pagaralam, Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto mengikuti secara virtual upacara peringatan detik-detik Proklamasi di halaman Istana Negara Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur. Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto nampak bersama jajaran Forkopimda mengikuti…

Read More

Pj. Gubernur Samsudin Pimpin Rakor Netralitas ASN dan Sosialisasi IKN

BANDAR LAMPUNG – Pj. Gubernur Lampung Samsudin memimpin Rapat Koordinasi Netralitas ASN dan Sosialisasi Ibu Kota Nusantara (di Ruang Rapat Utama, Kantor Gubernur Lampung, Jum’at (16/08/2024). Rakor tersebut membahas pentingnya membangun tata kelola pemerintahan yang lebih adaptif dan berkelanjutan sebagai pondasi bagi pembangunan di masa depan. Rakor ini juga menegaskan komitmen pemerintah daerah dalam mendukung…

Read More

Agenda Dengarkan Arahan Presiden, Pj. Bupati Pringsewu, H. Marindo Hadir di IKN Bersama Kepala Daerah Se-Indonesia

KALTIM – Penjabat (Pj) Bupati Pringsewu bersama dengan sejumlah Kepala Daerah se-Indonesia menghadiri acara penting di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, pada Selasa (13/08/2024). Acara tersebut merupakan Rapat Koordinasi (Rakor) khusus yang dihadiri langsung oleh Presiden Republik Indonesia Jokowi, dimana ia memberikan arahan kepada para pemimpin daerah terkait dengan berbagai isu nasional…

Read More

Hadir di IKN Bersama Kepala Daerah Se-Indonesia, M. Firsada Dengarkan Arahan Presiden

KALTIM – Penjabat (Pj) Bupati Tulangbawang Barat (Tubaba) bersama dengan sejumlah Kepala Daerah se-Indonesia menghadiri acara penting di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, pada Selasa (13/08/2024). Acara tersebut merupakan Rapat Koordinasi (Rakor) khusus yang dihadiri langsung oleh Presiden Republik Indonesia Jokowi, dimana ia memberikan arahan kepada para pemimpin daerah terkait dengan berbagai…

Read More

Pj. Gubernur Lampung Ikuti Arahan Presiden di Ibu Kota Nusantara, bersama Sejumlah Kepala Daerah

KALTIM – Pejabat Gubernur Lampung Samsudin menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi Gubernur/Pj Gubernur Se-Indonesia bersama Presiden Republik Indonesia Joko Widodo di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Selasa (13/08/2024). Pada Rakor tersebut Presiden Jokowi memberikan arahan kepada 517 Kepala Daerah, baik Gubernur/Pj Gubernur maupun Bupati dan Walikota yang hadir, meskipun…

Read More

Menteri BUMN Apresiasi Gerak Cepat PLN Hadirkan Energi Bersih di IKN

Nusantara, 29 Juni 2024 – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengapresiasi gerak cepat PLN menghadirkan pasokan energi bersih di Ibu Kota Nusantara (IKN). Hal ini disampaikan saat dirinya meninjau pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) IKN bersama Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo, Sekretaris Kementerian BUMN Rabin Indrajad Hattari dan Direktur Utama PLN Darmawan…

Read More

Jurnal Wicaksana: Optimisme untuk Wujudkan IKN Nusantara sebagai Sentral Pemerintahan Republik Indonesia

Jakarta, 15/6/2024 – Untuk Menjaga Kerukunan Nusantara, Mari kita bikin Sudut Pandang Berbeda dengan Menyampaikan Optimisme terhadap Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Kita musti ingat bahwa Pendiri Bangsa dalam sebuah analisa berbasis Riset dari Presiden Soekarno (Alm) telah menyatakan dengan tegas bahwa Ibu Kota Negara Republik Indonesia yang paling tepat berada di titik Kalimantan. Dan…

Read More