Lampung Darurat Kekerasan Seksual Terhadap Perempuan dan Anak
Opini: Hidayah Boru Regar [Pemerhati Perempuan dan Anak, Mahasiswi Tingkat Akhir UIN Lampung] DALAM satu bulan terakhir, kekerasan seksual terhadap perempuan dan anak marak diberitakan. Pelaku mulai dari orang terdekat sampai orang tak dikenal. Awal Tahun 2023 ini boleh dibilang sebagai masa yang kelam buat Perempuan dan anak-anak. Kasus kekerasan seksual terhadap mereka begitu marak…