DKP Provinsi Lampung Bersama Alumni Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Gelar Bakti Sosial Pelayanan Kesehatan Bagi Anak Nelayan
Pesawaran—Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Lampung bersama Alumni Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Angkatan Tujuh Puluh Satu (ALTUS) mengadakan kegiatan Bakti Sosial Pelayanan Kesehatan anak-anak, Bakti Sosial Nelayan dan SIGER (Saatnya Ikut Bergerak untuk Rakyat yang membutuhkan) di Pulau Tegal Mas, Kabupaten Pesawaran, Jum’at (10/2/2023). Dalam sambutannya Kepala DKP Provinsi Lampung, Ir. Liza Derni,M.M…