Operasi Keselamatan Krakatau 2023, Satgas Preemtif Berikan Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas Kepada Masyarakat

  Bandar Lampung – Direktorat Lalu Lintas Polda Lampung Satgas Preemtif Ops Keselamatan Krakatau 2023 melakukan edukasi dan membagikan stiker himbauan tertib berlalu lintas kepada masyarakat di terminal bayangan Perum BKP kemiling Bandar Lampung. SENIN (13/02/2023). Kasatgas Preemtif Akbp M.Darmawan S.T., mengatakan Operasi yang dilaksanakan selama 14 hari dimulai dari tanggal 7- 20 Februari 2023…

Read More

Sat Lantas Polres Lampung Tengah Berikan Himbauan dan Pengarahan Berlalu Lintas

Keselamatan memang sesuatu yang pertama dan utama dalam berlalu lintas, salah satu yang menjadi fokus perhatian saat ini adalah keselamatan bagi pengguna jalan. Dalam Operasi Keselamatan Krakatau 2023 yang berlangsung selama 14 hari, Sat Lantas Polres Lampung Tengah, Polda Lampung mengedepankan giat Preemtif (sosialisasi teguran dan himbauan) terhadap para pengendara. Kali ini, petugas tertibkan kendaraan…

Read More

OPS Keselamatan Krakatau 2023, Ditlantas Polda Lampung Berikan Himbauan Kepada Pengendara

  Bandar Lampung – Direktorat Lalu Lintas Polda Lampung Guna meningkatkan budaya tertib serta keselamatan dalam berlalu lintas, Ditlantas Polda Lampung pada Operasi keselamatan Krakatau 2023 memberikan edukasi dan himbauan kepada para pengguna jalan di wilayah pasar untung dan way kandis Bandar Lampung, Rabu (08/02/2023). Operasi Keselamatan Krakatau 2023 yang digelar serentak di seluruh Indonesia…

Read More

Tingkatkan Budaya Tertib Berlalu Lintas,Patroli Muli Sat Lantas Polresta Bandar Lampung Edukasi Pengguna Jalan

  Bandar Lampung- Guna meningkatkan budaya tertib dalam berlalu lintas, Patroli Muli Satuan Lalu Lintas Polresta Bandar Lampung intens memberikan edukasi dan himbauan kepada para pengguna jalan, Rabu (01/02/2023). Dipimpin oleh Kaur Bin Ops Sat Lantas Polresta Bandar Lampung Iptu Fitriani Akrima, S.T.rk., M.H., kegiatan edukasi ini dibarengi dengan kegiatan patroli pagi hari di sejumlah…

Read More